1. Dasar negara ditetapkan oleh PPKI : Salah.
2. Kekalahan Jepang diumumkan oleh pemerintahan Jepang : Benar.
3. Rumusan dasar negara di piagam Jakarta yang diubah adalah sila pertama : Benar.
4. Anggota PPKI berasal dari Indonesia dan Jepang : Salah.
5. Sidang PPKI I dilaksanakan pada tanggal 17 Agustus 1945 : Salah.
Pembahasan
1. Jawaban yang benar adalah dasar negara ditetapkan oleh BPUPKI.
2. Jawaban adalah benar, Kekalahan Jepang diumumkan oleh pemerintah Jepang sendiri yaitu oleh Kaisar Hirohito pada 15 Agustus 1945 bahwa Jepang telah menyerah kepada sekutu.
3. Jawaban adalah benar, rumusan dasar negara di piagam jakarta yang diubah adalah sila pertama. Pada rumusan awal berbunyi Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat islam bagi pemeluk-pemeluknya, lalu berubah menjadi Ketuhanan Yang Maha Esa.
4. Jawaban yang benar adalah anggota PPKI seluruhnya berasal dari Indonesia.
5. Jawaban yang benar adalah sidang PPKI I dilaksanakan pada tanggal 18 agustus 1945.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang perbedaan PPKI dan BPUPKI https://brainly.co.id/tugas/1991874
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1